Berita Desa
Indeks
PADA HARI SABTU PADA TANGGAL 29 DESEMBER 2017 TELAH DI LAKSANAKAN SHOLAT ISTIGOSAH BERSAMA YANG BERTEMPAT DI GOR DESA SUKAMULYA . YANG DI HADIRI KEBANYAKAN WARGA DSA, SUKAMULYA. TUJUAN DI LAKSANAKAN NYA ACARA INI , UNTUK MENDEKAT KAN DIRI KEPADA ALLOH SWT DAN BERSILATURAHMI SESAMA WARGA.
- 03 Januari 2018
- Administrator
- Berita Desa

Pada tanggal 13 Desember 2017 di desa Sukamulya telah dilaksanakan Sosialisasi PLN yang mana listrik sudah menjadi bagian penting dalam hidup kita. lampu, pompa air, televisi dan peralatan elektronilk lain tidak bisa berfungsi tanpa energi listrik, namun tahukah anda bahwa sebelum energi listrik sampai
- 14 Desember 2017
- Administrator
- Berita Desa

Banjir Melanda Tos janteun Kabiasaan satiap musim hujan, Wilayah Rancaekek, khususna Desa Sukamulya kabanjiran . Kampung kampung nu setiap musim hujan nu janten sasaran banjir yeitu : RW 01 Kp. Cihaur RT 01 dan RT 02 RW 05 Kp. Jelegong RT 04 , RT 05 sareng RT 06 RW 06 Kp Rancapanjang RT 03,04
- 21 November 2017
- Administrator
- Berita Desa

APBDes Desa Sukamulya Kecamatan Rancaekek Kabupaten Bandung Tahun 2017
- 18 November 2017
- Administrator
- Berita Desa

Kegiatan nonton bareng film G30S/PKI di GOR Desa Sukamulya Kecamatan Rancaekek Kabupaten Bandung pada tanggal 23 September 2017 yang dihadiri oleh Danramil beserta Babinsa dan Babinmas
- 18 November 2017
- Administrator
- Berita Desa

Desa Sukamulya ikut memeriahkan perayaan 17 Agustus 2017 sebagai hari jadi Indonesia yang ke 72 melalui kegiatan Karnaval yang diselenggarakan oleh Camat Rancaekek Kabupaten Bandung. Acara karnaval dilaksanakan pada hari Senin, 17 Agustus 2017 dimulai pukul 07.30 s/d 12.00 WIB. Masing-masing desa berkumpul
- 25 Agustus 2016
- Administrator
- Berita Desa

Gotong royong yang dulu digagas pertama kali oleh pendiri bangsa, Ir. Soekarno kian hari semakin terkikis dengan budaya individual ditengah persaingan yang begitu ketat dalam mencapai tujuan tertentu, kenyataan inilah yang membuat nilai-nilai sosial ditatanan masyarakat yang sejak dulu sudah ditanamkan
- 24 Agustus 2016
- Administrator
- Berita Desa